Penulis: redaksi

Kota Malang- Komisi Disiplin (Komdis) PSSI menjatuhkan hukuman denda dengan total Rp 150 juta kepada Arema FC, berkaitan dengan ulah tidak simpatik suporter saat pertandingan melawan PSS Sleman di Stadion Kanjuruhan pada (5/8/2022) lalu. Denda ratusan juta itu berasal dari tiga pelanggaran. Pertama seperti yang dinyatakan dalam surat dengan nomor 016/L1/SK/KD-PSSI/VII/2022 tersebut diterima oleh manajemen Arema FC pada (15/8/2022) disebutkan bahwa Arema FC dinilai melakukan pelanggaraan karena ulah suporter yang menyalakan flare yang terjadi di tribun utara dan selatan. Denda akibat pelanggaran tersebut Arema FC diganjar denda sebesar Rp 100 juta. Kemudian, surat berikutnya di hari yang sama yakni dengan…

Read More

Kota Batu – Wali Kota Batu, Hj Dewanti Rumpoko, menjadi inspektur upacara saat pengukuhan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Kota Batu Tahun 2022 yang digelar di Graha Pancasila Balaikota Among Tani Kota Batu, Senin(15/08). Wali Kota Batu dalam amanatnya menyampaikan kata selamat bagi para anggota Paskibra Kota Batu. Dewanti juga mengatakan, misi Paskibraka tidak boleh berhenti pada momentum peringatan Hari Ulang Tahun ke-77 Republik Indonesia saja. Jiwa nasionalisme dan patriotisme, kepeloporan serta kepemimpinan, harus terus dijiwai. “Implementasikan dalam perilaku kalian sehari-hari, sehingga mampu memberi energi positif dan contoh serta tauladan bagi generasi muda lainnya,” pesan Dewanti. Wali Kota berharap, jiwa…

Read More

Kota Malang- Panglima Komando Daerah Militer (Pangdam) V/Brawijaya Mayor Jenderal TNI Nurchahyanto membuka kegiatan Nasionalisme Festival Korem 083/Baladhika Jaya (BDJ), yang bertajuk ‘Festival Salam Satu Jiwa Indonesia’, digelar di Lapangan Rampal Malang, Kamis (11/8/2022) pagi. Pangdam V/Brawijaya Mayor Jenderal TNI Nurchahyanto menyampaikan, dalam event festival salam satu jiwa Indonesia ini, memang diinisiasi oleh Komando Resort Militer 083/Baladhika Jaya (Korem 083/BDJ) dan jajarannya. Sehingga perlu di dorong dan disuport dalam mengenalkan salam satu jiwa indonesia. “Ini merupakan kegiatan kemasyarakatan untuk masyarakat sekitarnya. Lapangan ini milik Kodam, tapi dipakai oleh masyarakat semuanya dengan catatan tolong dijaga kerapiannya, kebersihan dan ketertibannya”, terang Nurchahyanto…

Read More

Kota Malang – Steak 36 dengan citarasa bintang lima, dengan harga kaki lima, kini hadir di Kota Malang. Makanan berbahan ayam itu kini hadir di Kota Malang, tepatnya di Diorama Food Theater, Jalan Sulfat nomor 230 Rahmat, Owner Steak 36 Sultan saat jumpa pers mengatakan jika saat ini sudah berdiri 40 Outlet di Jakarta dan di Jawa Timur baru Kota Malang Steak 36 adalah sajian steik ayam dengan tiga varian saos, yakni Mushroom, Blackpaper dan Barbeque. Dan satu lagi original dengan harga Rp 23 ribu bonus air mineral. Harga ini dirasa sangat cukup terjangkau oleh teman-teman di kalangan muda Kota…

Read More

Jakarta – Terkait penangkapan mantan Kadiv Propam Polri Irjen Ferdy Sambo yang diduga ada keterkaitan dengan tewasnya Brigadir Nofriansyah Joshua Hutabarat di bantah oleh Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo dalam konferensi pres di Mabes Polri Dalam konferensi pers Irjen mengatakan jika Brigjen Sambo dibawa ke Mako Brimob pada Sabtu, (6/8/2022). ” Betul Brigjen Sambo dibawa ke Mako Brimob bukan ditangkap ” Kata Dedi Lanjutnya, Brigjen Sambo dibawa ke Mako Brimob itu karena ada dugaan pelanggaran kode etik soal ketidakprofesionalan dalam olah TKP kasus meninggalnya Brigadir J, oleh karena itu, Irjen Sambo di bawa ke Kelapa Dua, Depok yang menjadi…

Read More

Jakarta – Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) meluncurkan lagu ‘Polri Presisi‘. Lagu ini terinspirasi dari program Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo yakni Prediktif, Responsibilitas, dan Transparansi Berkeadilan (Presisi). Lagu ‘Polri Presisi‘ ini diunggah di akun YouTube Siber TV dan Bungur Production seperti dilihat Jumat (5/8/2022). Lagu ini berdurasi sekitar 3 menit. Wakabareskrim Polri Irjen Syahardiantono selaku produser lagu ‘Polri Presisi‘ ini menjelaskan latar belakang dibuatnya karya ini. Menurut Syahar, lagu ‘Polri Presisi‘ merupakan bagian dari komunikasi publik. “Di era digital saat ini, penyampaian pesan melalui audio dan visual adalah salah satu sarana yang baik agar pesan tersebut mudah untuk dimengerti…

Read More

Bogor, – Presiden Joko Widodo menghadiri peresmian pembukaan Silaturahmi Nasional (Silatnas) Persatuan Purnawirawan TNI AD (PPAD) Tahun 2022 yang digelar di Sentul International Convention Center (SICC), Kabupaten Bogor, Jumat (05/08/2022) Dalam sambutannya, Presiden mengucapkan terima kasih atas pengabdian para purnawirawan selama aktif bertugas maupun setelah menjadi purnawirawan. “Saya tahu pengabdian Bapak, Ibu Purnawirawan tidak pernah berhenti. Selama aktif sebagai anggota TNI, selalu berbuat terbaik dalam menjalankan tugas. Dan setelah purnatugas pun, juga tidak pernah melepaskan hati dan pikiran untuk negeri kita yang kita cintai ini. Untuk itu, saya menyampaikan atas nama rakyat dan pemerintah, menyampaikan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya,”…

Read More

Sleman – Timnas Garuda U- 16 bertanding di Stadion Maguharjo, Sabtu ( 6/8/2022) melawan Timnas Vietnam. Pertandingan kali ini syarat dengan gengsi pasalnya kedua tim ini sama sama mengantongi poin 6 dari melakoni di dua pertandingan. Pertandingan yang digelar pada malam hari saat ini mendapat sorotan mata masyarakat Indonesia khususnya penggila bola karena memperebutkan posisi puncak klasemen Grup A Pada babak pertama berlangsung Gawang Indonesia sudah di bobol melalui tendangan penalti oleh Nguyen Cong Phuong. Skor berubah menjadi 0-1 sampai akhir babak pertama. Babak ke dua permainan anak asuh Bima Sakti berhasil menekan dan terlihat permainan hidup dan bisa membalikan…

Read More

Batu – Kapolres Batu AKBP Oskar Syamsuddin S.I.K., M.T didampingi Wakapolres dan Kabag Ops Polres Batu melaksanakan pengecekan dan pengamanan event musik “Youthland Music Festival Pujon”. Meski kegiatan dimulai pukul 18.00 WIB, Kapolres Batu memimpin secara langsung pengecekan dan pengamanan acara sedari pukul 14.00 WIB. Kegiatan ini diselenggarakan di Taman Kemesraan Pujon Kabupaten Malang, dan dimulai dari pukul 18.00 WIB hingga 21.30 WIB. Jum’at 05/08/2022. Dengan dibintangi oleh grup musik “Fourtwenty” dan grupmusik lokal lainnya, diharapkan event musik ini berjalan dengan aman dan lancar hingga selesai. Kapolres Batu menghimbau agar pihak yang bertugas benar-benar melaksanakan pengamanan dan pengecekan setiap pengunjung…

Read More

Batu- Memasuki bulan Agustus, Pemkot Batu launching program Bulan Imunisasi Anak Nasional (BIAN) secara Hybrid di DD Orchid Nursery, Jumat (5/8). Launching program BIAN ini dilakukan Wali Kota Batu Hj Dewanti Rumpoko, didampingi Wakil Wali Kota Batu Punjul Santoso, Kepala Dinas Kesehatan Drg. Kartika Trisulandari, Kepala Dinas Kominfo Onny Ardianto, Camat, Lurah dan diikuti secara virtual oleh 5 Puskesmas se-Kota Batu, Kader Posyandu, serta ibu dan balita Kota Batu. Launching Program BIAN ini dilakukan untuk mengejar cakupan imunisasi rutin. Hal ini disebabkan saat pandemi Covid-19 terjadi penurunan cakupan imunisasi dasar lengkap. “Bulan Imunisasi Anak Nasional adalah kegiatan pemberian imunisasi tambahan…

Read More